Jumat, 05 Februari 2010

Diabetes Pada Kehamilan

Diabetes Melitus pada kehamilan atau sering disebutDiabetes Melitus Gestasional, merupakan penyakitdiabetes yang terjadi pada ibu ibu yang sedang hamil.Gejala utama dari kelainan ini pada prinsipnya samadengan gejala utama pada penyakit diabetes yang lainyaitu sering buang air kecil (polyuri), selalu merasahaus (polydipsi), dan sering merasa lapar (polyfagi).Cuma yang membedakan adalah keadaan pasien saat inisedang hamil.

Sayangnya penemuan kasus kasus diabetesgestasional sebagian besar karena kebetulan sebabpasien tidak akan merasakan sesuatu yang aneh padadirinya selain kehamilan, dan gejala sering kencingdan banyak makan juga biasa terjadi pada kehamilannormal.Seperti halnya penyakit kencing manis pada umumnya,pada pemeriksaan gula darah pun ditemukan nilai yangtinggi pada kadar gula darah puasa dan 2 jam setelahmakan serta bila dilakukan pemeriksaan kadar gula padaurine (air kencing) juga ditemukan reaksi positif.Pemeriksaan ini dapat diulang selama proses pengobatandengan obat antidiabetes untuk memantau kadar guladarah.

Tindakan yang dapat dilakukan pada pasien diabetesgestasional antara lain dengan tetap mengutamakanpengaturan diet diabetes dan obat antidiabetis oral,apabila kadar gula darah terlampau tinggi bisadilakukan opname untuk regulasi dengan insulin baikintravena maupun suntikan subkutan. Jadi usahakan padasemua penderita hamil untuk memilih pengobatan denganpengaturan diet dan antibiotika oral dulu dan bilatidak tercapai keadaan kadar gula darah yang normalbaru disuntik dengan insulin. Obat tambahan lain bisadengan vitamin vitamin untuk menjaga kondisi tubuhpasien.

Pantangan makanan DM

Bahan makanan yang dianjurkan:

Sumber protein : -Hewani : daging yang kurus, ayam tanpa kulit, ikan,telur.Nabati : tempe, tahu, oncom dan kacang2an (kacang ijo,kacang merah, kedelai).- Telor rendah kolesterol atau putih telor.Sayuran : kangkung, daun kacang, oyong, ketimun,tomat. Labu air, kol, kembang kol, lobak, sawi,selada, Seledri, terong.Buah-buahan atau sari buah : jeruk siam, apel, pepaya,melon, jambu air, salk, semangka, belimbing.Susu skim atau rendah lemak : yoghurt, susu kacang. -

Bahan makanan yang dibatasi :-

- Semua sumber hidrat arang : nasi, nasi tim,bubur, roti gandum/putih, pasta, jagung, kentang, ubidan talas, havermout, sereal, mie, ketan, macaroni.-

- Sumber protein hewani tinggi lemak jenuh : corned,sosis, sarden, otak, jeroan. - - Sayuran : bayam, buncis, daun melinjo, labu siam,daun singkong, daun ketela, jagung muda, kapri,k.panjang, pare.

- Buah-buahan : nanas, anggur,mangga, sirsak, pisaang, alpukat, sawo. - Susu penuh(full cream), keju, mayonnaise- Makan yang digoreng dan yang menggunakan santankental- .

- Minuman yang mengandung alkohol; kopi, tehkental, soft drink.

Bahan makanan yang dihindari :

- Gula pasir, Gula merah, gula batu, madu.
- Makanan/minuman yang manis : Abon, dendeng, Cake,kue-kue manis, dodol, tarcis, sirup, selai manis,coklat, permen, susu kental manis, soft drink, eskrim- Bumbu-bumbu yang manis : kecap, saus tiram.
- Buah2an yang manis dan diaawetkan : durian,nangka, alpukat, kurma, manisan buah. tape.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar